Automatic translation of this blog page: Terjemahan otomatis hal blog ini

Selasa, 01 Maret 2011

Andries Beeckman, “Kali Besar Batavia (1651-1663)”

Andries Beeckman meninggal pada 9 Agustus 1664 dimakamkan di Amsterdam, adalah seorang pelukis Belanda.

Tentang Beeckman tidak banyak diketahui orang. Menurut Thieme-Becker sekitar 1651, ia bekerja di Deventer. Dari catatan tanggal 3 Januari 1657 menunjukkan bahwa Beeckman berada di Batavia. Andreas Beecqman  menandatangani surat hutang kepada sekretaris anggota dewan Batavia. Juga disebutkan bahwa ia seorang pelukis dan sebagai seorang prajurit, akan pulang dengan kapal 'Arnhem' pada Juli 1658 ke Belanda.

Selanjutnya, ada tiga gambar di Atlas Van der Hem, dengan India sebagai subyeknya, dikaitkan dengan Beeckman. Antara lain ia menggambarkan seorang Kristen Jepang yang tinggal di Batavia.



Het kasteel van Batavia, gezien vanaf de Kali Besar West, collectie Rijksmuseum

Disukai Pengunjung